Prestasi Gemilang di Akhir Operasi: Satlantas Polres Sragen Dinobatkan Juara Umum Ops Lilin 2025 Polda Jateng

Fokus Jateng -SRAGEN, – Kinerja konsisten, dedikasi tanpa henti, serta komitmen kuat dalam menjaga keselamatan masyarakat berbuah manis bagi Satuan Lalu Lintas Polres Sragen. Di penghujung pelaksanaan Operasi Lilin 2025, Satlantas Polres Sragen berhasil menorehkan […]

Polsek Sambungmacan Selamatkan Penumpang, Bus Rosalia Indah Terbakar di Tol KM 544 Sragen

Fokus Jateng -SRAGEN, – Aksi cepat dan sigap kembali ditunjukkan jajaran Kepolisian Resor Sragen. Unit Lalu Lintas Polsek Sambungmacan bergerak cepat menyelamatkan penumpang saat sebuah bus antarkota milik PO Rosalia Indah mengalami kebakaran di ruas […]

Kapolres Sragen Pimpin Sertijab Jabatan Strategis, Kabag SDM dan Tiga Kapolsek Resmi Berganti

Fokus Jateng -SRAGEN, – Kapolres Sragen AKBP Dewiana Syamsu Indyasari memimpin langsung Upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) sejumlah jabatan strategis di lingkungan Polres Sragen, meliputi Kabag SDM serta tiga jabatan Kapolsek jajaran, yang digelar khidmat […]

Kolaborasi Ormas dan Polri di Hari Pahlawan, Kapolres Resmikan Rumah Syukur Layak Huni untuk Warga Kalijambe Sragen

Fokus Jateng -SRAGEN, — Momentum Hari Pahlawan dimaknai secara nyata oleh Polres Sragen bersama organisasi kemasyarakatan dengan menghadirkan Rumah Syukur Layak Huni bagi warga kurang mampu di Desa Wonorejo, Kecamatan Kalijambe, Kabupaten Sragen. Aksi kemanusiaan […]

Jembatan Merah Putih Presisi Desa Slogo diresmikan, Kini Dua Dukuh Telah Terhubung

Fokus Jateng- Sragen, – Kapolres Sragen AKBP Dewiana Syamsu Indyasari secara resmi meresmikan Jembatan Merah Putih Presisi yang berlokasi di Desa Slogo, Kecamatan Tanon, Kabupaten Sragen. Peresmian ini menandai terwujudnya akses penghubung vital antara Dukuh […]

BULOG Dorong Kebangkitan Ekonomi Desa Lewat Program BULOG Industry Ecosociosystem dan Program BULOG Peduli Air Bersih di Sragen

Fokus Jateng – SRAGEN-Perum BULOG melalui kebijakan Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) menyerahkan bantuan sekaligus mengimplementasikan Program BULOG Industry Ecosociosystem berupa pengembangan budidaya jamur tiram berbasis pemanfaatan limbah sekam padi serta bantuan air bersih kepada […]

PEDULI BENCANA ALAM: Pendekar PSHT Pusat Madiun Cabang Sragen Donasikan Rp 150 Juta untuk Korban Banjir Aceh-Sumatera

FOKUSJATENG.COM-SRAGEN-Bencana alam banjir bandang di Aceh dan Sumatera mengetuk hati bagi pendekar Persaudaraan Setia Hati Terate (PSHT) Cabang Sragen – Pusat Madiun. Mereka menyalurkan donasi dana Rp 150 juta. Penyerahan simbolis dilakukan bertepatan dengan momen […]

Tatag Prabawanto, Pendukung Garis Keras Bupati Sragen Sigit Kritik Keras Penataan Pejabat Lamban

FOKUSJATENG.COM-SRAGEN-Pendukung garis keras pasangan Bupati Sragen Sigit Pamungkas-Wakil Bupati Suroto, Tatag Prabawanto melemparkan kritik pedas terkait penataan pejabat di lingkungan Pemkab Sragen. Tatag Prabawanto yang juga mantan sekda Sragen, ini mencium adanya sesuatu yang tidak beres […]

Operasi Pekat Jelang Nataru 2025, Samapta Polres Sragen Sita Ratusan Botol Beragam Minol

Fokus Jateng -SRAGEN – Perangi beredarnya minuman beralkohol menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025, jajaran Satuan Samapta Polres Sragen kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat. Melalui Operasi Penyakit Masyarakat […]

Modus Palsukan Bukti Transfer, Jasa Penukaran Uang di Sragen Merugi Hingga Rp 55 Juta

Fokus Jateng- SRAGEN — Satuan Reserse Kriminal Polres Sragen kembali membuktikan ketangkasannya dalam mengungkap kasus kejahatan yang meresahkan masyarakat. Seorang perempuan berinisial NSH (35), warga Perum Bina Karya, Plumbungan, Karangmalang, Sragen, berhasil diamankan oleh Unit […]