Pencurian di Toko Emas Ragil Baru, Ini Ciri-ciri Pelakunya!

FOKUS JATENG — SRAGEN — Toko emas Ragil Baru di Jalan Jendral Ahmad Yani Pasar Kota, Sragen dibobol maling pada Rabu (30/8/2017) pukul 08:30 WIB. Aksi pencurian tersebut terekam kamera CCTV sehingga ciri-ciri pelakunya terlihat.

Dua Sejoli Terpaksa Nikah di Lapas Klas IIA Sragen

FOKUS JATENG – SRAGEN – Tri Lestari (19), warga Kampung Cantel Kulon, Kelurahan Sragen Kulon, Kecamatan Sragen, tak kuasa menahan tangis. Pernikahan yang dia impikan berlangsung di pelaminan dan digelar dengan pesta meriah hanya menjadi impian […]

Wabup Said: Seorang Pandu Harus Memiliki Jiwa Ksatria

FOKUS JATENG – BOYOLALI – Kwartir Cabang (Kwarcab) Boyolali menggelar upacara Hari Pramuka ke-56 di Alun-Alun Kidul Boyolali, Rabu 30 Agustus 2017. Dalam upacara yang memperingati lahirnya organisasi setiap tanggal 14 Agustus ini diikuti anggota […]

82 Sekdes Berstatus PNS di Sragen Ditarik Mengisi Pos di Lingkungan Pemkab

FOKUS JATENG – SRAGEN – Sebanyak 82 aparatur sipil negara (ASN) fungsional yang diperbantukan di kantor desa akan ditarik. Namun kebijakan tersebut masih harus menunggu hasil dari Perda perangkat desa. Selain itu Pemkab Sragen melakukan […]

Pengedar Narkoba Jaringan Nusakambangan Ditangkap di Klaten

FOKUS JATENG — KLATEN — Satresnarkoba (Satuan Reserse Narkoba) Polres Klaten meringkus 6 (enam) orang pria terkait dengan kasus peredaran narkoba di wilayah Klaten.

Asyik …Pemegang NPWZ Dapat ‘Diskon Pajak’

FOKUS JATENG — KARANGANYAR — Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten karanganyar bertekad merampungkan Identifikasi Nomor Pokok Wajib Zakat (NPWZ) tahun ini. Pembayar zakat yang melalui sistem ini dapat pengurangan kewajiban pajaknya ke negara.

Pemkab Wonogiri Adukan Wartawan Media Online

FOKUS JATENG – WONOGIRI – Pemkab Wonogiri mengadukan seorang wartawan Wonogiri secara lisan ke Polres Wonogiri. Pasalnya wartawan yang bersangkutan dianggap kerap mengabarkan informasi yang tidak tepat. Polres Wonogiri belum mengambil tindakan atas aduan itu. […]

Kebakaran di Hutan Lindung Selogiri, Diduga Gara-gara Puntung Rokok

FOKUS JATENG – WONOGIRI – Lahan hutan negara di wilayah Wonogiri mengalami kebakaran pada Selasa (29/8/2017). Kebakaran ini diduga dipicu puntung rokok yang dibuang sembarangan. Informasi yang dihimpun menyebutkan kebakaran melanda hutan lindung milik Perhutani […]

Tabrakan Karambol di Bawen, Ini Foto-fotonya!

FOKUS JATENG — BAWEN — Kecelakaan karambol terjadi di Jl. Soekarno Hatta, Desa Harjosari, Bawen, Semarang, Jawa Tengah, tepatnya di depan pabrik Apac Inti pada Selasa (29/8/2017). Kabar kecelakaan tersebut beredar viral melalui media sosial maupun group […]

Weleh…Proyek Tak Kunjung Dikerjakan, Kontraktor Terancam Diblacklist!

FOKUS JATENG – SRAGEN – Melihat Kondisi pembangunan proyek jalan di Sragen terkendala banyak hal. Seperti di antaranya harga besi wiremesh yang melambung tinggi. Selain itu, ada proyek yang sudah terancam blacklist lantaran tidak kunjung […]