Pertamina Siap Distribusi Gas Elpiji 3 Kg Sesuai Kuota

FOKUS JATENG – BOYOLALI – Kebijakan penerapan distribusi elpiji 3 kg berbeda dengan non-PSO. Di mana Pertamina mengikuti Peraturan Menteri ESDM No. 26 Tahun 2009 tentang Penyediaan dan Pendistribusian LPG. Hal ini telah diatur pada […]

Pertamina Kembali Operasi Pasar Gas Elpiji di 27 Titik di Jateng

FOKUS JATENG – BOYOLALI – Ketersediaan gas elpiji 3 kg di wilayah Jawa Tengah (Jateng) dijamin tercukupi. Sebab, PT Pertamina Marketing Operation Region (MOR) IV, terus menggelar operasi pasar. Seperti yang digelar sejak Jumat 8 […]

Hotplate ibis Styles Solo Lebih Terjangkau… Berapa Rupiah Per Porsinya?

FOKUS EKBIS – SOLO – Selain hotdog, ibis Styles Solo juga menyajikan hotplate. Menikmati satu porsi ibis Styles Hotplate, para tamu hanya cukup mengeluarkan Rp 38.000. Treat’s Mint menjadi menu minuman baru yang mendampingi seluruh […]

Badog ibis Styles Solo Dibanderol Rp 75.000/Porsi untuk Lima Orang! Murah Kan?

FOKUS EKBIS – SOLO – Satu porsi Badog yang disajikan di ibis Styles Solo dibanderol dengan harga Rp 75.000. Mengingat ukurannya yang cukup besar, Badog dapat dinikmati untuk 5 orang yang biasanya dipotong menjadi 12 […]

ibis Styles Solo Hadirkan ”Badog”, Bakso Hotdog. Ingin Coba Cicipi?

FOKUS EKBIS – SOLO – Hotdog adalah jenis sosis yang dimasak atau diasapi dan memiliki tekstur yang lebih halus serta rasa yang lebih lembut. Hotdog biasanya dimakan bersama roti lunak (bun) yang berbentuk sama dengan sosis. Kadang disertai bumbu dan topping. Hotdog […]

Musim Kemarau, Lazis Rumah Sakit Amal Sehat Sragen Droping Air Bersih

FOKUS JATENG – SRAGEN – Kemarau panjang seperti yang terjadi saat ini banyak warga kesulitan air bersih. Kondisi tersebut menggerakkan Lembaga Amal, Zakat Infak dan Sodaqoh (Lazis) Rumah Sakit Islam RSI Amal Sehat Sragen berbagi […]

Petani Bawang Sragen Berharap Penjualan Tidak Melalui Pengepul

FOKUS JATENG – SRAGEN – Asosiasi Petani Bawang Merah Indonesia (APBMI) Sragen meminta pemkab setempat memfasilitasi antara pedagang dengan petani bawang merah. Pembuatan MoU antara dua pihak tersebut sangat penting untuk memutus mata rantai jual […]

Petani di Sragen Meninggal di Dalam Sumur Sawah, Ini Foto-foto Proses Evakuasinya

FOKUS JATENG – SRAGEN – Sarno (54), petani warga Dukuh Siderejo, RT 08, Desa Slogo, Kecamatan Tanon ditemukan meninggal dunia di dalam sumur sawah pada Rabu (13/9/2017) pukul 13.30 WIB. Sebelum ditemukan meninggal, korban pamit […]

PB PMS Jaring Bibit Pebulu Tangkis Usia Dini

FOKUS SPORT – SOLO – Untuk pertama kalinya, Persatuan Bulutangkis (PB) PMS Solo bakal mengadakan kegiatan audisi penjaringan atlet bulu tangkis usia dini, di GOR PMS, Sabtu-Minggu 16-17 September mendatang. Penjaringan tersebut, khusus untuk kelompok […]

Dishub Bakal Temukan Kembali Ojek Pangkalan dengan Ojek Online

FOKUS JATENG – KLATEN – Dinas Perhubungan (Dishub) Klaten meminta manajemen penyedia jasa ojek berbasis aplikasi untuk menghentikan sementara rekrutmen. Hal ini menyusul  munculnya permasalahan antara ojek online dengan ojek pangkalan. Terkait hal itu, Kepala […]