Gol Tri Handoko Antar Persis ke 8 Besar, Ini Penampakannya

FOKUS SPORT – SOLO – Satu tiket babak 8 Besar Liga 2 berhasil di dapatkan tim Persis Solo. Keberhasilan tim Persis ini didapatkan, usai menaklukan tim PSPS Riau, di Stadion Manahan, Jumat 6 Oktober 2017 […]

Ratusan Juru Parkir Sukoharjo Terima Bantuan Atribut dari Bupati Wardoyo

FOKUS JATENG – SUKOHARJO – Bupati Sukoharjo H. Wardoyo Wijaya SH, MH membagikan 450 paket dari total 677 juru parkir ber KTA (kartu tanda pengenal) di wilayah Sukoharjo. Turut hadir Kepala Disperindag, Kepala Satpol PP, […]

Tradisi Wahyu Kliyu Destinasi Wisata Budaya Karanganyar

FOKUS JATENG – KARANGANYAR – Ribuan masyarakat di Kecamatan Jatipuro, Karanganyar, tumpah ruah memenuhi pusat kota kecamatan setempat Jumat 6 Oktober 2017. Kehadiran mereka merayakan adat tradisi ”Wahyu Kliyu”. Adat tradisi turun-temurun ini dilaksanakan setiap tanggal 14 Suro […]

Hujan Ekstrem Mulai Melanda Wilayah Cilacap. Ini Yang Patut Diwaspadai Masyarakat…

FOKUS JATENG – CILACAP – Banjir melanda sejumlah wilayah di Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, Sabtu pagi 7 Oktober 2017. Peristiwa ini dinilai akibat hujan ekstrem. Hal ini diungkapkan Kepala Kelompok Teknisi Stasiun Meteorologi Badan Meteorologi […]

Superman Is Dead Bakal Gebrak Panggung di GOR Diponegoro Sragen Minggu

FOKUS JATENG – SRAGEN – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sragen  Bambang Samekto mendukung geliat musik di Sragen. Salah satunya akan menghadiri konser musik Superman Is Dead (SID) yang akan digelar di GOR Diponegoro […]

Numpang Tidur, Eeee… Malah Gondol Motor Pemilik Rumah

FOKUS JATENG – SRAGEN – Kelakuan pemuda satu ini ini tidak boleh dicontoh. Sebab, saat menumpang tidur di rumah teman malah gondola motor sang pemilik rumah. Dia adalah berinisial W (18), warga Dukuh Pucung, Desa […]

Perampok Bermodus Tusuk Ban Mobil Diduga Terorganisir. Ini Penjelasan Kapolres Sragen

FOKUS JATENG – SRAGEN – Jajaran Polres Sragen terus mendalami kasus perampokan yang menimpa nasabah bank dengan modus tusuk ban mobil. Kasus ini sendiri diduga terorganisir, sehingga butuh pendalaman memburu pelaku lain. Hal tersebut diungkapkan […]

IWO Diajak Bantu Tugas Dewan Pers Gelar Uji Kompetensi Wartawan Online

FOKUS JATENG – NASIONAL – Kehadiran Ikatan Wartawan Online (IWO) akan membantu tugas Dewan Pers. Yakni melakukan uji kompetensi terhadap wartawan online yang ada di seluruh Indonesia. Hal ini diungkapkan Ketua Dewan Pers Yosep Adi […]

Telusuri Jejak Kerajaan Pengging melalui Diskusi Sejarah. Keluarga yang Hadir hingga Aceh…

FOKUS JATENG – BOYOLALI – Trah Kerajaan Pengging menggelar diskusi sejarah dan gelar budaya di Gedung Kapujanggan Umbul Pengging, Desa Bendan, Kecamatan Banyudono, Boyolali, Sabtu 7 Oktober 2017. Diskusi bertemakan ”Menyibak Tabir Jejak Sejarah Kerajaan […]

Ditinggal Ngopi, Rumah Terbakar

FOKUS JATENG – SRAGEN – Rumah milik Suparmin (65) di Dukuh Tugu Mulyo RT 10, Kelurahan Gading, Kecamatan Tanon, Sragen mengalami kebakaran, Jumat (6/10/2017) pukul 14:30 WIB. Menurut informasi yang diperoleh, kebakaran ini berawal dari […]