Aktivitas Gunung Merapi Fluktuatif, Dua Pendaki Asal Jerman Diminta Batalkan Pendakian

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Aktivitas Gunung Merapi terus fluktuatif akhir-akhir ini. Dengan demikian, seluruh aktivitas pendakian dinyatakan ditutup untuk umum. Tak terkecuali dua turis asal Jerman yang hendak mendaki diminta untuk membatalkan rencana tersebut. Hal ini disampaikan petugas […]