KEBAKARAN MERBABU: Kemarau Molor Sebulan, Potensi Kebakaran Hutan hingga November 2019

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Potensi kebakaran hutan di lereng Gunung Merbabu diperkirakan masih terus terjadi. Hal ini menyusul prediksi kemarau molor sebulan dari sebelumnya. Prakiraan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) sebelumnya memprakirakan musim penghujan akan dimulai bulan […]

Kerukunan Pemuda Mliwis Kecamatan Cepogo Boyolali Gelar Festival Seni Budaya, Ini Penampakannya

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Kerukunan Pemuda Mliwis (KERIS) mengadakan Festival Seni Budaya Mliwis pada Minggu 15 September 2019. Kegiatan dengan tema Generasi Muda Berkarya ini bertempat di balai desa Mliwis, Cepogo, Boyolali. Acara diikuti oleh beberapa kesenian dari […]

Tampilan Tuan Rumah Pukau Penonton di Gelaran Final Festival Pertunjukan Rakyat FK Metra

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Tampilan Kabupaten Boyolali sebagai tuan rumah pelaksanaan final Festival Pertunjukan Rakyat Forum Komunikasi Media Tradisional (FK Metra) Jawa Tengah Tahun 2019, menutup keseluruhan penampilan finalis. Selain Boyolali, masih terdapat lima Kabupaten/Kota di Jawa Tengah […]

Ribuan Warga Hadiri Haul Ki Ageng Singoprono di Makam Gunung Tugel Desa Nglembu Sambi Boyolali

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Haul Ki Ageng Singoprono di Makam Gunung Tugel, Desa Nglembu, Kecamatan Sambi, Kabupaten Boyolali, sangat meriah Minggu 15 September 2019. Sebab, ribuan warga hadir dan berebut gunungan berbahan dasar hasil bumi. Haul diawali dengan […]