Tahanan Rutan Boyolali yang Kabur Ditangkap Kembali di Semarang

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Setelah hampir dua pekan kabur dari Rumah Tahanan (Rutan) Boyolali, satu orang tahanan telah berhasil diirngkus lagi. Tahanan bernama Budiono alias Cipto (19), itu ditangkap saat sembunyi di rumah temannya di daerah Nogosaren, Getasan, […]