Petugas Satgas Covid-19 Kecamatan Nogosari Boyolali Bubarkan Resepsi Pernikahan

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Tim satgas covid-19 Boyolali datang, puluhan warga yang terlibat kegiatan resepsi hajatan berhamburan. Mereka berlarian keluar, bahkan kabur dengan memanjat pagar rumah dengan kawat setinggi 1,5 meter. Kejadian tersebut berlangsung di Dukuh Weru 05/04, […]

Penjahit Konveksi Kewalahan Terima Order Alat Pelindung Diri

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Penjahit konveksi yang memproduksi alat pelindung diri (APD) atau baju hazmat tenaga medis di Boyolali terpaksa harus menolak pesanan karena tidak mampu meproduksi lebih. “Pesanan naik sejak Juli. Sedangkan saya hanya bisa memproduksi sekitar […]

819 Siswa SMPN 1 Boyolali Divaksinasi

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Sebanyak 819 siswa SMPN 1 Boyolali mendapat vaksinasi tahap I pada Jumat (23/7/2021). Program vaksinasi pelajar ini direncanakan berlanjut secara bertahap. Adapun sekolah yang siswa dan gurunya sudah mendapatkan vaksin bakal menjadi prioritas pembelajaran […]

PDIP Karanganyar Dapat Sumbangan Sapi dari Puan Maharani

FOKUSJATENG – KARANGANYAR – DPC PDIP Karanganyar mendapat sumbangan sapi dari ketua DPR RI Puan Maharani sebanyak dua ekor. Total ada 3 ekor sapi yang disembelih di halaman kantor tersebut usai salat memperingati Hari Raya […]

Letkol. Arm. Ronald F Siwabessy : Lulusan General Command And Staff College Amerika Serikat Ini Ternyata Penggemar Campur Sari

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Salah satu komandan batalyon terbaik Artileri Medan (Armed) Komando Strategis Angkatan Darat (Kostrad) Tentara Nasional Indonesia (TNI) dipercaya menjabat memegang tongkat kepemimpinan Komando Distrik Militer (Kodim) 0724. Ia adalah Letkol. Arm. Ronald F Siwabessy, […]

Pedagang di 40 Pasar Tradisional di Boyolali Sudah Divaksinasi

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Vaksinasi pedagang pasar tradisional terus digenjot Pemkab Boyolali. Hingga pekan ini kurang lebih 40 pasar yang telah mendapatkan vaksin. Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Karsino mengatakan jumlah pedagang pasar di Boyolali mencapai 14 ribu […]

Boyolali Masuk PPKM Level III, Program Minggu di Rumah Saja Diperpanjang 2 Pekan

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Pemkab Boyolali memperpanjang program Minggu di rumah saja selama dua pekan ke depan, hal itu dilakukan seiring perpanjangan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) level III yang diperpanjang sampai 26 Juli. Menurut Sekda Boyolali Masruri […]

Serbuan Vaksinasi Kodim Boyolali Sasar Santri di Ponpes Al Huda Doglo Cepogo

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Ratusan santri tampak tenang dan senang saat disuntik vaksin Covid 19 di Pondok Pesantren Al Huda Doglo, Candi Gatak, Cepogo pada Rabu (21/7/2021). Pemandangan itu terlihat saat mereka mengikuti vaksinasi yang diselenggarakan Kodim 0724/Boyolali. […]

Ini Imbauan Pemkab Boyolali Bagi Warga Hadapi Idul Adha di Tengah Pandemi

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Hingga menjelang H-1 Hari Raya Idul Adha, belum diketahui apakah PPKM Darurat akan diperpanjang atau tidak, namun pandemi COVID-19 tampaknya masih belum bisa lepas dari kehidupan masyarakat Boyolali. Sehingga warga tetap diimbau menghindari risiko […]

Hari Keempat, Kendaraan Masuk Tol Solo-Ngawi Turun 70 Persen Selama PPKM Darurat

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Jasamarga Solo Ngawi (JSN) mencatat kendaraan baik pribadi maupun bus yang keluar masuk pintu tol di sepanjang wilayah Jasa Marga Solo-Ngawi (JSN) hingga hari ke empat penutupan selama PPKM darurat ini mengalami penurunan hingga […]