Hujan Deras, Jalur Boyolali-Magelang, Cepogo Longsor

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Hujan deras di kawasan lereng Merapi sisi timur mengakibatkan bencana longsor di wilayah Kecamatan Cepogo tepatnya di ruas jalan Solo- Selo- Borobudur (SSB). Longsor tebing setinggi 8 meter dan panjang 20 meter tersebut menutup […]