Calon Haji Daftar Tunggu Akan Terima Dana NKH dari BPKH

FOKUSJATENG.COM ,KARANGANYAR – Sebanyak 5,2 calon jamaah haji tunggu tahun 2022 bakal menerima dana cash back Nilai Kemanfaatan Haji (NKH) sebesar Rp 178 ribu hingga Rp1,6 juta per orang dari Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH). […]

Komunitas Trail JAB Boyolali Bagikan Sembako

FOKUS JATENG-BOYOLALI – Komunitas trail Boyolali salurkan bantuan sembako kepada masyarakat yang terdampak event bakti sosial Jelajah Alas Blimbing (JAB) pada Sabtu-Minggu 12-13 November kemarin. Bantuan diberikan kepada warga kurang mampu di wilayah Desa Krasak […]

Menikmati Kopi Ala Barista Jalanan di Boyolali

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Aklis (25) terlihat sibuk melayani sejumlah pelanggan untuk mendapatkan secangkir kopi racikannya padahal hari masih sekitar pukul 09.00 pagi, di Jalan Ir Sukarno, Komplek Perkantoran Setda Boyolali Terpadu. Semua peralatan dan bahan kopi […]

Ini Upaya Perumda Air Minum Tirta Ampera Boyolali Tangani Ketersediaan Air Bersih

FOKUS JATENG- BOYOLALI-Ketersediaan air bersih lebih pada pengaliran ke masyarakat, merupakan masalah utama bagi Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Air Minum Tirta Ampera Boyolali. Kendati memiliki beberapa sumber air baku namun, lokasinya di bawah. Seperti di […]

Olahraga Tradisional Ketapel Makin Diminati di Boyolali

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Safari Ketapel#3 yang berlangsung di sebuah tempat yang terletak di salah satu cafe, Kelurahan Pulisen, Kecamatan Boyolali, berlangsung semarak, pada Minggu 20 November 2022. Safari ketapel (slingshot) yang diikuti 82 peserta itu digelar guna […]

Serunya Festival Thek-thek di Boyolali

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Suara iringan thek-thek alias kentongan bambu terdengar merdu saat memasuki gedung Gelanggang Anuraga, Boyolali, Minggu 20 November 2022. Iringan thek-thek yang dipukul itu bukan pertanda darurat, apalagi peringatan darurat aksi pencurian. Namun bunyi kentongan […]

Juliatmono Berharap Karanganyar Cup 2022 Lahirkan Bibit Perenang Hebat

FOKUSJATENg.COM, KARANGANYAR – Kejuaraan renang antar perkumpulan se-Indonesia Bupati Karanganyar Cup I tahun 2022 digelar selama tiga hari berturut – turut, mulai Jumat hingga Minggu, 18 – 20 November 2022. Bertempat di kolam renang Intan […]

Ketua Dewan Profesor UNS Gelar Kuliah Umum Sekolah Vokasi UNS Madiun

FOKUS JATENG-SOLO- Dewan Profesor (DP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta melakukan kunjungan ke UNS Madiun. Dalam kunjungannya, Ketua Profesor (DP) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta Prof. Drs. Suranto Tjiptowibisono, M.Sc., Ph.D langsung diterima pihak Dekanat […]

Tim Damkar dan TRC BPBD Boyolali Evakuasi Kambing Masuk ke Dalam Sumur

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Seekor hewan ternak jenis kambing milik milik Sujimin (48) warga Dukuh Randusari RT 04/08 Kelurahan Kemiri, Kecamatan Mojosongo, Kabupaten Boyolali, tercebur ke dalam sumur dengan kedalaman 36 meter. Pasca kejadian, pemilik kambing melaporkan peristiwa […]

Komunitas Trail Boyolali Reklamasi Jalur Jelajah Alas Blimbing

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Jelajah Alas Blimbing (JAB) yang digelar 12- 13 November kemarin berlangsung sukses. Kendati demikian, komunitas trail yang tergabung Indonesia Offroad Federation (IOF) 2 X 1 Boyolali tak lantas meninggalkan lokasi begitu saja. Mereka […]