Pembangunan Proyek Gudang Ritel Minimarket di Winong Disoal Warga

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Pembangunan proyek gudang ritel minimarket di Dusun Ngangkruk, Desa Winong, Boyolali Kota diprotes warga. Pembangunan tersebut berada di selatan Jalan Solo-Semarang. Sebelumnya, akses menuju rumah warga ataupun kebun cukup mengandalkan jembatan. Namun pihak […]

TRC BPBD Boyolali Bersihkan Material Longsor Bakalan

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Upaya pembersihan material longsor yang menutup badan jalan di lingkungan Dukuh Bakalan, Desa Tanduk, Kecamatan Ampel, Boyolali langsung dilaksanakan Senin 20 Pebruari 2023 malam. Sebelumnya, kawasan tersebut sempat tertimbun material longsor. Longsornya tebing ini […]

TRC BPBD Boyolali Evakuasi Orang Terperosok di Jurang Keposong

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Seorang lelaki atas nama Sri Haryono (49), warga Rejosari, Kota Semarang dilaporkan jatuh dan terperosok ke dalam Jurang di Dukuh Karangrejo Rt 01 / Rw 01, Desa Keposong, Kecamatan Tamansari, Boyolali pada Senin, 20 […]

Jebol, Jembatan Cepokosawit dan Jembatan Sepet Mendesak Diperbaiki

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Jembatan Cepokosawit di Kecamatan Sawit ditutup total untuk semua kendaraan, menyusul kerusakan parah akibat dihantam banjir pada Kamis 16 Pebruari lalu, selain Jembatan Cepokosawit, Jembatan Sepet, Desa Doplang, Kecamatan Teras juga mengalami kerusakan […]

Doktor Suratman, Lulus S3 Tanpa Ujian Terbuka FMIPA UNS

FOKUS JATENG-SOLO— Program Studi (Prodi) S-3 Biologi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta kembali meluluskan doktor baru. Kali ini, mahasiswa Prodi S-3 Biologi FMIPA UNS Surakarta atas nama Suratman […]

Hati-Hati, Kondisi Jalan Nasional Solo –Semarang Banyak Berlubang

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Kondisi jalan nasional Solo-Semarang cukup mengkhawatirkan. Sejumlah lokasi mengalami kerusakan hingga mengakibatkan rawan kecelakaan. Masyarakat yang melintas di jalan Solo -Semarang hendaknyalebih berhati-hati. Khususnya kendaraan roda dua jika melintasi jalan raya yang berada di […]

Resmi Dilantik, Pengurus PSHT Cabang Sragen Siap Membantu Pemerintah Daerah

FOKUS JATENG-SRAGEN-Puluhan pendekar pengurus organisasi persaudaraan setia hati terate (PSHT) cabang Sragen resmi dilantik. Dalam pengukuhan pengurus PSHT cabang Sragen kali ini dihadiri langsung boleh wakil bupati Sragen Suroto, Ketua DPRD Suparno serta jajaran Forum […]

Keluarga Besar Polres Sragen Bersama Awak Media Nonton Bareng Film Tanpa Ampun di Bioskop

FOKUS JATENG-SRAGEN-Keluarga besar Polres Sragen dan awak media menggelar nonton bareng (nobar) film Tanpa Ampun di Platinum cineplex Hartono Mall Solo Baru, yang digelar pada Rabu 16 Februari 2023 malam. Film yang menceritakan tentang kisah […]

KPU Sragen Mulai Coklit dari Keluarga Bupati Sragen, Ketua DPRD dan Perwakilan Wartawan Sragen

FOKUS JATENG-SRAGEN-Jelang Pemilu 2024 sejumlah tahapan sudah mulai dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU), salah satunya yang dilakukan oleh petugas pemutakhiran data terpilih (Pantarlih) untuk melakukan pencocokan dan penelitian (coklit), Selasa 14 Februari 2023. Salah […]

Terekam CCTV, Aksi Maling Motor Berhijab di Boyolali

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Nekat, kendati ditengah keramaian, seorang perempuan berhasil membawa kabur sepeda motor. Parahnya pelaku yang berhijab ini membawa kabur motor itu dengan cara didorong. Aksi pencurian sepeda motor (Curanmor) yang terjadi di Dusun Karangnongko, Rt […]