HPDKI Gandeng Vendor OJ Gelar Event Kontes Kambing PE

  FOKUSJATENG.COM, KARANGANYAR – Dewan Pimpinan Daerah Himpunan Peternak Domba dan Kambing Indonesia (DPD HPDKI) Jawa Tengah bakal menggelar Kontes Kambing Peranakan Etawa (PE) Kaligesing Piala Presiden Republik Indonesia di kawasan Tawangmangu Karanganyar pada Sabtu […]

Inovasi Pengemasan dan Pemasaran Cendol Dawet Melalui Sosial Media

FOKUS JATENG-SUKOHARJO-Dalam rangka meningkatkan kreativitas serta menambah pemasukan keluarga, mahasiswa KKN UNISRI membantu mengembangkan strategi perluasan pasar UMKM dengan inovasi kemasan dan pemasaran getuk lindri melalui sosial media bagi UMKM getuk lindri di Dukuh Tulakan,Desa […]

Mahasiswa KKN-PPM Unisri Bantu Branding Membuat Logo UMKM di Desa Kemasan

FOKUS JATENG-SUKOHARJO- Kuliah kerja nyata (KKN) adalah bentuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat oleh mahasiswa dengan pendekatan lintas keilmuan dan sektoral pada waktu dan daerah tertentu di Indonesia. Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM) Universitas […]

UNS Kukuhkan Lima Guru Besar Baru

FOKUS JATENG-SOLO-Universitas Sebelas Maret (UNS) Solo mengukuhkan lima Guru Besar Baru. Pengukuhan kelima Guru Besar baru tersebut dilaksanakan di Auditorium G.P.H. Haryo Mataram UNS Jalan Ir.Sutami 36, Kentingan Jebres Solo, hari ini Selasa 29 Agustus […]

Kemarau Datang, Jembatan Terendam di WKO Muncul Lagi

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Musim kemarau sudah menunjukkan dampaknya di berbagai wilayah di Jawa Tengah. Demikian halnya, di wilayah Klewor, Kecamatan Kemusu, Kabupaten Boyolali. Kawasan Waduk Kedungombo yang semula masuk kawasan genangan pun berubah menjadi daratan. Menurut sejumlah […]

*Gibran sebut pawang hujan mbak Rara mahal*

FOKUS JATENG-SOLO-Walikota Solo, Gibran Rakabuming Raka menyebut Pemerintah Kota Solo saat ini tengah melakukan penanganan terhadap kekeringan yang melanda di sejumlah wilayah. Sejumlah wilayah di Kota Solo diketahui mengalami krisis air akibat terjadinya kemarau panjang. […]

Damkar Boyolali Bersihkan Tumpahan Solar di Jalan Raya

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Akibat tumpahan solar di Jalan Raya Solo Semarang, tepatnya di depan perusahaan So nice sosis Boyolali. Membuat sejumlah pengendara motor terjatuh. Peristiwa ini terjadi pada Senin 28 Agustus 2023, sekitar pukul 16.00 WIB. […]

Korsleting Listrik, Gudang Pakan Ayam milik Marzuki Terbakar

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Gudang pakan ayam di Dukuh Genengsari RT 01/06 Desa Ngargosari, Kecamatan Ampel, Kabupaten Boyolali., ludes terbakar, Senin 28 Agustus 2023. Kepala Satpol PP dan Damkar Kabupaten Boyolali, Sunarno, mengatakan, kebakaran itu diduga akibat […]

Atlet Parbakin Kabupaten Karanganyar Sabet Medali Emas di Bali

FOKUSJATENG.COM, KARANGANYARĀ  – Tiga atlet menembak Perbakin asal Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah berhasil menyabet emas dalam kejuaraan Internasional menembak IPSC Bali Open 2023, yang diselenggarakan Sabtu – Minggu (26-27/08). Prestasi membanggakan ini ditorehkan Aripin dan […]

Mahasiswa KKN UNISRI Ajarkan Keterampilan Komputer pada Siswa MI Brangkal

FOKUS JATENG-BOYOLALI – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Universitas Slamet Riyadi Surakarta (UNISRI), Habib Abdurrasyid mengajarkan keterampilan komputer dengan materi Geometri pada siswa Madrasah Ibtidaiyah (MI) Muhammadiyah Brangkal, Desa Kacangan, Kecamatan Andong, Boyolali, Jawa Tengah. […]