Kopi Lokal Boyolali Semakin Dilirik

Fokus Jateng-BOYOLALI – Kabupaten Boyolali memiliki komoditas kopi lokal yang kini semakin dilirik. Dampaknya harga kopi lokal khas lereng Gunung Merbabu di Desa Banyuanyar Kecamatan Ampel tersebut pun semakin meroket beberapa tahun terakhir. Saat ini […]

LPDP Rangkul BEM KM UMK Gelar Talkshow LPDP Scholarship

Fokus Jateng- KUDUS, -“Pendidikan adalah senjata yang sangat kuat yang bisa kita gunakan untuk mengubah dunia”. Begitu kiranya Nelson Mandela mengutarakan pandangannya mengenai pendidikan. Berbicara mengenai pendidikan, tentu tidak akan ada habisnya. Pendidikan menjadi hak […]

Begini Surat Wasiat dari Seorang Kakek di Boyolali yang Bakar Diri di Makam Ayahnya

  Fokus Jateng-BOYOLALI,- Seorang kakek di Desa Ketaon, Kecamatan Banyudono ditemukan dalam kondisi meninggal dunia. Kakek berusia 63 tahun itu diduga melakukan bunuh diri dengan cara membakar diri, Rabu 03 Juli 2024. Korban diketahui bernama […]

Layanan JEMPOL Permudah Pengajuan Izin Usaha Bagi Lansia dan Disabilitas di Boyolali

Fokus Jateng-BOYOLALI – Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Boyolali, kini sudah menerapkan sistem jemput bola ke rumah pemohon izin. Bahkan DPMPTSP memprioritaskan bagi masyarakat lanjut usia (Lansia) dan penyandang disabilitas […]

Kades dan Sekdes di Gladaksari Boyolali Disinyalir Selewengkan Aset Desa hingga Dana CSR

Fokus Jateng-BOYOLALI,- Inspektorat Daerah Boyolali telah melakukan pemeriksaan terhadap seorang kepala desa dan sekretaris desa di salah satu desa di Kecamatan Gladaksari Kabupaten Boyolali yang diduga selewengkan aset desa, seperti kendaraan dinas, mereka juga menyelewengkan […]