Program Makan Bergizi Gratis perdana sasar 12 ribu lebih pelajar di Ngemplak Boyolali

Fokus jateng- BOYOLALI-Program makan bergizi gratis di Boyolali Jawa Tengah mulai dijalankan di Ngemplak. Hal Itu karena ada pihak swasta yang sudah siap untuk menjadi mitra Badan gizi Nasional (BGN) dalam menyediakan makan gratis ini. […]

Pipin Senang, Layanan Kesehatan JKN di Boyolali mudah tanpa Effort

Fokus Jateng-BOYOLALI, – BPJS Kesehatan terus berupaya untuk memberikan pelayanan prima kepada setiap peserta program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN), beragam inovasi yang banyak dilakukan oleh BPJS Kesehatan ini sudah nyata dirasakan oleh peserta JKN, salah […]

DPO Pengeroyokan di Selo menyerahkan diri

Fokus jateng- BOYOLALI,- Satu terpidana kasus pengeroyokan di Desa Jrakah, Kecamatan Selo, Parsilah kembali diamankan setelah menyerahkan diri ke Kejaksaan Negeri Boyolali, pada Senin 6 Januari 2025. Terpidana kasus pengeroyokan ini menyerahlan diri ke Kejari […]

PN Boyolali Vonis Hukuman, Dua Pesilat banding

Fokus Jateng- BOYOLALI,- Hakim Pengadilan Negeri Boyolali pada Senin 6 Januari 2025 menggelar sidang pembacaan vonis terhadap dua terdakwa, pelaku pengeroyokan remaja asal Ngemplak, AHD (16), pada pertengahan 2024 silam. Terdakwa Rizal dan Tegar divonis […]

Mahasiswa Psikologi UMK Memberikan Relaksasi kepada Karyawan untuk Mengurangi Stress Kerja

Oleh : Yason Abimael Mahasiswa Universitas Muria Kudus fakultas psikologi Fokus Jateng – KUDUS,-Selama menjalani Praktik Kerja Lapangan (PKL) di Rumah Sakit Mardi Rahayu Kudus, mahasiswa Universitas Muria Kudus, Prodi Yason Abimael, berfokus pada pelaksanaan […]