Dirman Yakin Ganjar Menang Telak Pilgub Jateng

FOKUS JATENG-CILACAP-Selama 72 tahun Indonesia merdeka, banyak desa di ujung Cilacap yang berbatasan dengan Jawa Barat hampir tidak pernah diperhatikan pemerintah. Belum pernah terjadi seorang pejabat setingkat Gubernur berkunjung dan menyapa warga. Namun sejarah itu […]

Sosok Ganjar Disebut Mudah Diterima di Masyarakat, Ini Alasannya

FOKUS JATENG-CILACAP-PDI Perjuangan Cilacap menyebut sosok Ganjar Pranowo memiliki tingkat penerimaan yang tinggi di masyarakat. Dengan kondisi tersebut, partai pengusung tidak kesulitan untuk mengkampanyekan pasangan Ganjar-Yasin. Ketua DPC PDI Perjuangan Kabupaten Cilacap, Taufik Nurhidayat mengatakan […]

Ganjar-Yasin Ditargetkan Menang 60 Persen di Brebes

FOKUS JATENG-BREBES-DPC PDI Perjuangan Kabupaten Brebes menargetkan perolehan suara 60 persen bagi pasangan Ganjar Pranowo-Taj Yasin pada Pilgub Jateng 27 Juni nanti. Ketua DPC PDI Perjuangan Kabupaten Brebes, Indra Kusuma mengatakan optimisme tersebut bukan tanpa […]

Temui Keluarga Besar Suporter PSCS Gladiator Cilacap, Ini Pesan yang Disampaikan Ganjar

FOKUS JATENG-CILACAP-Usai dua hari merayakan Lebaran, Ganjar Pranowo langsung melanjutkan kampanye Pilgub Jateng 2018. Daerah pertama yang dikunjungi adalah Cilacap. Ratusan muda-mudi menyambut kedatangan Ganjar Pranowo di Lapangan Bendungan, Kecamatan Jeruklegi, Kabupaten Cilacap, Senin (18/6/2018) […]

Mancing Ikan di Embung Berbuah Petaka. Seperti yang Terjadi di Rembang Ini…

evakuasi korban tenggelam

FOKUS JATENG – REMBANG – Kecelakaan air terjadi di penampungan air raksasa (embung) Desa Tegaldowo, Kecamatan Gunem, Kabupaten Rembang, Sabtu 27 Januari 2018.