Rohadi Impikan Intanpari Jadi Heritage Pertanian

FOKUS JATENG — KARANGANYAR — Wakil Bupati Karanganyar, Rohadi Widodo memimpikan Bumi Intanpari dapat menjadi salah satu daerah heritage yang berbasis pertanian. Impin tersebut didasarkan pada wilayah geografis Karanganyar yang strategis di lereng Gunung Lawu. […]

Ditinggal Makan Siang, Dapur Pengolahan Makaroni Kobong

FOKUS JATENG — KARANGANYAR — Sebuah dapur pengolahan makanan ringan makaroni di kawasan Kalikebo, Plesungan, Gondhangrejo ludes diamuk si jago merah. Dugaan sementara api berasal dari tempat penggorengan makaroni yang ditinggal pekerjanya makan siang, Selasa […]

Mak Cles…..Kelompok Tani Dapat Hibah dan Bantuan Mesin Threser

FOKUS JATENG — KARANGANYAR — Sejumlah kelompok tani mendapat gelontoran dana hibah dan power threser machine dari Pemerintah Kabupaten Karanganyar. Dana hibah berasal dari dana aspirasi tahun anggaran 2017.

Ketua DPRD Apresiasi Kejuaraan ‘Randhu Songo Cup’

FOKUS JATENG — KARANGANYAR– Ketua DPRD karanganyar H Sumanto terkesan dan angkat topi pada kejuaraan futsal Randhu Songo Cup yang dimotori oleh Karang Taruna Dusun Dawan, Desa Gaum, Tasikmadu. Acara yang melibatkan 64 tim ini […]

KNPI Usung Barisan Tolak Geothermal saat Karnaval Pembangunan di Karanganyar

KNPI Tolak Proyek Geothermal

FOKUS JATENG — KARANGANYAR — KNPI mengusung replika Gunung Lawu dan membeber spanduk Tolak Proyek Geothermal saat ikut memeriahkan Karnaval Pembangunan di Karanganyar, Minggu (20/8/2017).

Meriah, Inilah Foto-foto Terlengkap Karnaval HUT Kemerdekaan RI di Karanganyar

FOKUS JATENG — KARANGANYAR — Gelaran Karnaval pembangunan Kabupaten Karanganyar pada Minggu (20/8/2017) berlangsung meriah. Masyarakat dan peserta antusias mengikuti dan menyaksikan pawai sejak pagi hari tadi.

Foto-foto Lengkap Karnaval Unik di Harjosari Lereng Gunung Lawu

FOKUS JATENG — KARANGANYAR — Wajah masyarakat Desa Harjosari, Karangpandan, Karanganyar sumringah, trengginas, dengan penuh semangat dan canda-tawa tanpa memandang usia, suku, ras, dan agama. Ratusan warga dari berbagai dusun di desa yang terletak di […]

Naik Bus Mepet-mepet, Ehh…Ternyata Copet!!!!

FOKUS JATENG — KARANGANYAR —  Jajaran Polres Karanganyar menangkap pelaku pencurian dengan pemberatan yang beroperasi dalam bis antar kota. Pelaku diketahui bernama Surip Warga Jetis, Ketitang, Nogosari Boyolali.

Turnamen Futsal Kapolres Cup, Ini Dia Juaranya…..

FOKUS JATENG — KARANGANYAR — Polres Karanganyar menggelar turnamen futsal Mini Kapolres Cup di lapangan futsal Mapolres Karanganyar, Jumat (18/8/2017) sore. Turnamen ini diikuti oleh tim futsal dari Polres, Kodim 0727, FIF Group, Komunitas Papua, dan […]

Investor Bangun Jembatan Kaca Glass Sky Bridge di Kemuning Karanganyar Rp 55 Miliar

FOKUS JATENG – KARANGANYAR – Glass Sky Bridge atau jembatan kaca sepanjang 50 meter di kebun teh Kemuning, Ngargoyoso, Karanganyar, mulai dibangun pada Kamis 17 Agustus 2017. Bupati Karanganyar Juliatmono memulai proses pembangunan dengan meletakkan […]