Korban Longsor Kismantoro, Terkubur Satu Bulan Berhasil Ditemukan

FOKUSJATENG-WONOGIRI Jenazah Ny Mijem, warga Dusun Mendang RT 03 RW 04 Desa Ngroto Kecamatan Kismantoro,Wonogiri, akhirnya berhasil diketemukan. Korban dilaporkan hilang terseret tanah longsor yang terjadi pada hari Selasa tanggal 5 Desember 2023 di area […]