Disnakan Boyolali Lakukan Pemeriksaan Kesehatan Ternak di Daerah Terdampak Abu Merapi

FOKUS JATENG- BOYOLALI-Antisipasi infeksi saluran pernafasan pada ternak akibat abu vulkanik Merapi, Dinas Peternakan dan Perikanan (Disnakan) Boyolali mengambil kangkah dini dengan melakukan pemeriksaan kesehatan ternak di Desa Tlogolele Kecamatan Selo, Boyolali. Kabid Kesehatan Hewan […]

PMI Boyolali Dropping Pakan Ternak dan Air Bersih ke Kawasan Terdampak Abu Vulkanik

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Bantuan hijauan pakan ternak dan air bersih di kawasan terdampak hujan abu Merapi di Selo Boyolali terus berdatangan. Bantuan diperuntukkan bagi para peternak di tiga desa terdampak yaitu Jrakah, Klakah dan Tlogolele, Kecamatan […]

Dampak Hujan Abu Merapi, Hasil Pertanian Terpuruk

FOKUS JATENG BOYOLALI- Dampak erupsi Merapi, para petani di kawasan Selo Boyolali mengeluh saat ini buah cabai menjadi merah seluruhnya terkena imbas dari abu vulkanik. Kondisi ini membuat sebagian cabai membusuk dan menurunkan kualitas kesegaran […]

Tim Gabungan Boyolali Fokus Pembersihan Abu Vulkanik Merapi

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Polres Boyolali mengirimkan satu water canon untuk membantu pembersihan di kawasan terdampak abu erupsi Merapi. Kendati kondisi masih aman, namun, personil tetap disiagakan di wilayah Selo. Menurut Kapolres Boyolali, AKBP Petrus Parningotan Silalahi, […]

PMI Boyolali Sigap Antisipasi Dampak Erupsi Merapi

FOKUS JATENG- BOYOLALI- Dampak hujan abu erupsi Merapi masih terjadi, Tercatat, pada Minggu 12 Maret terjadi 19 Awan Panas Guguran (APG), 2 vulkanik dalam, 13 vulkanik luar dan 190 guguran. Luncuran APG juga terjadi pada […]

Hujan Abu Vulkanik di Lahan Pertanian dan Pemukiman Warga Sekitar Lereng Merapi

abu vulkanik

FOKUSJATENG – BOYOLALI – Hujan abu vulkanik kembali menghujani tanah pertanian dan pemukiman warga sekitar lereng Gunung Merapi, setidaknya sejak Minggu (8/8/2021) pagi hujan abu vulkanik berlanjut hingga Selasa (9/8/2021) malam. “Sejak hari Minggu pagi […]