Ratusan Siswa SMK di Banyumas Didorong untuk Siap Hadapi Era Industri 4.0

FOKUSJATENG – BANYUMAS – Direktorat Informasi dan Komunikasi Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, Ditjen Infrormasi dan Komunikasi Publik bekerja sama dengan Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan menggelar diskusi publik di SMK […]

PDI Perjuangan Banyumas Viralkan Gerakan Coblos Baju Putih, Ini Alasannya

FOKUS JATENG-BANYUMAS-Perkembangan teknologi dimanfaatkan untuk memviralkan sebuah kegiatan atau pun event. Seperti PDI Perjuangan Banyumas yang memviralkan gerakan coblos baju putih di media sosial (medsos). Gerakan ini dilakukan lantaran gambar Cagub-Cawagub Jateng dan Cabup-Cawabup Banyumas […]

Dirman Yakin Ganjar Menang Telak Pilgub Jateng

FOKUS JATENG-CILACAP-Selama 72 tahun Indonesia merdeka, banyak desa di ujung Cilacap yang berbatasan dengan Jawa Barat hampir tidak pernah diperhatikan pemerintah. Belum pernah terjadi seorang pejabat setingkat Gubernur berkunjung dan menyapa warga. Namun sejarah itu […]

Pencarian Pendaki Hilang di Gunung Merapi Boyolali Dihentikan Sementara. Ini Alasan Relawan…

FOKUS JATENG – BOYOLALI – Seharian penuh relawan berjibaku melakukan pencarian pendaki hilang di lereng Gunung Merapi, Rabu 13 Desember 2017. Namun, lantaran cuaca buruk, pencarian tersebut dihentikan sementara.

Dua Pendaki Hilang saat Turun dari Puncak Merapi Wilayah Boyolali. Ini Kronologinya…

FOKUS JATENG – BOYOLALI – Dua pendaki lereng Gunung Merapi hilang saat turun dari puncak sejak Selasa 12 Desember 2017. Pihak relawan masih melakukan pencarian hingga RABU 13 Desember 2017.

Kapolda Jateng Minta Maaf Terkait Kekerasan Terhadap Wartawan di Banyumas

FOKUS JATENG – BANYUMAS – Kapolda Jawa Tengah, Irjen Pol Condro Kirono meminta maaf atas terjadinya tindak kekerasan yang dialami oleh wartawan di halaman kantor Bupati Banyumas, Senin (9/10/2017) malam lalu. “Kami atas nama Kapolda […]

Sikapi Kekerasan terhadap Wartawan, Kapolda Jateng Gelar Jumpa Pers di Akpol Semarang. Ini yang Disampaikan…

FOKUS JATENG – SEMARANG – Kapolda Jawa Tengah (Jateng) Irjen Pol Condro Kirono langsung mengambil sikap terkait tindak kekerasan yang dilakukan aparat kepolisian di halaman kantor bupati Banyumas, Senin malam 9 Oktober 2017. Pihaknya langsung […]