Penyerahan Beasiswa BPJS Ketenagakerjaan untuk Ahli Waris

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Wakil Bupati Boyolali Wahyu Irawan menyerahkan beasiswa dari BPJS Ketenagakerjaan secara simbolis kapada sejumlah anak atau ahli waris dari peserta BPJS Ketenagakerjaan yang meninggal atau cacat tetap akibat kecelakaan kerja. Pada kesempatan itu, selain […]

Pemkab Boyolali Dukung Masyarakat Ikut Jaminan Sosial Ketenagakerjaan

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Adanya perkembangan pelaksanaan program jaminan sosial tenaga kerja, maka perlu pengaturan terkait Badan Penyelenggaraan Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan di Kabupaten Boyolali. Hal tersebut diwujudkan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Boyolali melalui Peraturan Bupati Nomor 42 Tahun […]

Pemkab Boyolali Menginisiasi Koordinasi Lintas Sektoral Soal Optimalisasi Soal KK-PAK

FOKUSJATENG – BOYOLALI – Pemerintah Daerah Kabupaten Boyolali menginisiasi koordinasi pertemuan lintas sektor untuk mengoptimalisasi pemberian manfaat kesehatan kasus dugaan kecelakaan kerja dan penyakit akibat kerja(KK-PAK) , Rabu (28/8/2019). Kegiatan hari ini merupakan tindak lanjut […]

20 Rumah Sakit Mitra BPJS di Boyolali Diminta Proaktif Soal Akreditasi

FOKUSJATENG – BOYOLALI – Sebanyak 20 rumah sakit dan satu klinik di Boyolali diimbau untuk mengurus masalah akreditasi sebagai salah satu syarat utama kelanjutan kerja sama sebagai mitra Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Cabang Boyolali.

Tenaga Kerja di Klaten Masih Abaikan BPJS Ketenagakerjaan

FOKUS JATENG – KLATEN – Selama ini tenaga kerja di Klaten banyak yang belum sadar dengan adanya (Badan Penyelenggara Jaminan Sosial) BPJS Ketenagakerjaan. Hal ini sangat akan merugikan diri buruh sendiri. Padahal BPJS Ketenagakerjaan itu […]