KPU Sragen Mulai Coklit dari Keluarga Bupati Sragen, Ketua DPRD dan Perwakilan Wartawan Sragen

FOKUS JATENG-SRAGEN-Jelang Pemilu 2024 sejumlah tahapan sudah mulai dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU), salah satunya yang dilakukan oleh petugas pemutakhiran data terpilih (Pantarlih) untuk melakukan pencocokan dan penelitian (coklit), Selasa 14 Februari 2023. Salah […]

Terjun Bantu Kemenangan Yuni-Suroto, Paryono: Tidak ada manfaatnya bila pilih kotak kosong…

FOKUSJATENG – SRAGEN – Para kader PDI Perjuangan ikut terjun ke lapangan untuk mendukung pemenangan pasangan Yuni-Suroto dalam Pilkada Sragen 2020. Anggota Fraksi PDI Perjuangan Dapil IV Paryono bertemu dengan 11 Ketua PAC partai berlambang […]

Presiden Jokowi Resmikan Bendungan Gondang Karanganyar, Ini Harapannya

FOKUS JATENG-KARANGANYAR-Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Bendungan Gondang di Kecamatan Kerjo, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah, Kamis 2 Mei 2019. Turut mendampingi Jokowi yakni Ibu Negara Iriana dan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat PUPR Basoeki […]

Bupati Sragen Kusdinar Untung Yuni Sukowati Minta Presiden Jokowi Peningkatan Jalan Nasional di Sragen

FOKUS JATENG-SRAGEN-Kedatangan Presiden Joko Widodo (Jokowi) beberapa hari yang lalu ke Sragen ternyata tidak disia-siakan Bupati Sragen Kusdinar Untung Yuni Sukowati. Dalam kesempatan berbincang santai usai peresmian jalan tol, Mbak Yuni meminta untuk peningkatan jalan […]

Bupati Sragen Kusdinar Untung Yuni Sukowati Bertekad Raih Predikat Kabupaten Layak Anak Madya

FOKUS JATENG-SRAGEN-Kabupaten Sragen saat ini sudah memiliki predikat Kabupaten Layak Anak (KLA) tingkat pratama. Namun Bupati Sragen Kusdinar Untung Yuni Sukowati berharap pada penilaian selanjutnya Kabupaten Sragen mendapat predikat KLA madya. Sejumlah lokasi akan dijadikan […]

Presiden Jokowi Beri Tugas Kepala Daerah Integrasikan Industri dan Wisata dengan Jalan Tol

FOKUS JATENG-NASIONAL-Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikanĀ Jalan Tol Solo-Ngawi Km 538 B, Rabu 28 November 2018. Dengan adanya jalan tol, pihaknya menekankan kepada kepala daerah untuk mengintegrasikan industri dan wisata dengan jalan tol. Beroperasinya jalan tol […]

Bupati Sragen Yuni Salurkan Bantuan Sosial ke Desa Denanyar Tangen

FOKUS JATENG-SRAGEN-Ratusan warga Desa Denanyar, Kecamatan Tangen, Kabupaten Sragen, Jawa Tengah sarasehan bersama Bupati Sragen Kusdinar Untung Yuni Sukowati di balai desa setempat Kamis 15 November 2018. Dalam sambutannya, Yuni mengungkapkan kedatangannya di Desa Denanyar […]

Kapolda Jateng-Pangdam IV/Diponegoro Hadiri Apel Tiga Pilar di GOR Diponegoro Sragen

FOKUS JATENG-SRAGEN-Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Condro Kirono dan Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Wuryanto hadiri apel 3 pilar yang dilangsungkan di GOR Diponegoro, Kabupaten Sragen, Rabu 17 Oktober 2018. Apel kali ini diikuti ratusan peserta, […]

TMMD Reguler Ke-103 Digelar di Wilayah Kodim Sragen, Ini Kata Pangdam IV/Diponegoro

FOKUS JATENG -SRAGEN-Pangdam IV/Diponegoro Mayjend TNI Wuryanto hadir secara langsung dalam upacara pembukaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-103 tahun 2018 di Lapangan Sukorejo, Kecamatan Sambirejo, Sragen, Senin 15 Oktober 2018. Pangdam mendampingi Bupati […]

TMMD Wilayah Kodim Sragen Gugah Sikap Gotong Royong Warga, Ini Keterlibatan Mereka

FOKUS JATENG-SRAGEN-Gotong royong adalah ciri khas bangsa Indonesia. Dengan gotong royong pekerjaan seberat apapun akan ringan dan cepat selesai. Hal ini juga disimbolkan dalam kegiatan TMMD ke-103, yang dilaksanakan di Desa Sukorejo, Kecamatan Sambirejo, Kabupaten […]