Diskusi Publik Judicial Corruption Watch, Calon Walikota Solo 2024 Saling Unjuk Gagasan

Fokus Jateng -Surakarta- Sejumlah tokoh Partai Politik dan akademisi bertemu dalam satu meja, bahkan mengundang bakal calon walikota Surakarta 2024-2029. Dalam diskusi publik yang digelar oleh Judicial Corruption Watch (JCW) pada Jumat 19 Juli 2024 […]