Megah, Kantor Kecamatan Gladagsari Boyolali Diresmikan

kantor kecamatan Gladagsari

FOKUS JATENG – BOYOLALI – Kantor baru Kecamatan Gladagsari, Kabupaten Boyolali, mulai difungsikan sejak hari ini, Kamis (20/1/2022) setelah diresmikan oleh Bupati Boyolali M Said Hidayat. “Benar, mulai hari ini pelayanan kepada masyarakat sudah dilaksanakan […]

Lagi, Komunitas Sedulur Kompak Bedah Rumah di Desa Kaligentong Gladagsari Boyolali

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Untuk yang kesekian kali, Komunitas Sedulur Kompak menunjukkan eksistensinya melalui kegiatan bedah rumah. Komunitas yang beranggotakan puluhan relawan ini menyasar kalangan warga tidak mampu untuk diperbaiki tempat tinggalnya, Senin (21/9/2020). Adalah Tutik Prihartini (46) […]

Tanah dan Batu Longsor Tutup Jalan di Desa Ngagrong Gladagsari Boyolali, Ini Langkah TNI/Polri

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Warga Desa Ngangrong, Kecamatan Gladagsari, dibantu jajaran Koramil dan Polsek Ampel bergotong royong membersihkan material lumpur dan batu pasca banjir yang menerjang jalan antar pedukuhan di Desa tersebut, Kamis (30/1/2020). Menurut Babinsa Desa Ngagrong, […]