Hingga Maret, Produksi Jagung Jawa Tengah Tembus 1,54 Juta Ton

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Hasil pertanian jagung di Jawa Tengah (Jateng) sangat melimpah. Hingga akhir Maret nanti diperkirakan produksi jagung se Jateng bisa tembus 1,54 juta ton jagung. Petani pun berharap jangan ada impor, supaya harga tak anjlok. […]