Kader JKN-KIS Pegang Teguh Prinsip Kekeluargaan saat Bertugas

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Menjadi Kader JKN-KIS merupakan pilihan yang diambil Nurkholis untuk menolong masyarakat agar lebih mudah melakukan pembayaran. Selain itu ia menganggap tugas sebagai Kader JKN-KIS adalah kesempatan untuk menjalin hubungan yang baik dengan warga binaan. […]

Jaga Akuntabilitas, BPJS Kesehatan Lakukan Spotcek Warga Binaan Kader JKN-KIS di Boyolali

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Menginjak tahun keenam implementasi Program JKN-KIS, BPJS Kesehatan senantiasa menghadapi persoalan yang sama yaitu mengenai pembayaran iuran peserta yang belum optimal. Khususnya dari segmen PBPU (Pekerja Bukan Penerima Upah)atau yang lebih dikenal sebagai peserta […]

BUMDes Tirta Sejahtera Klaten Salurkan CSR untuk Biayai Warga ke Jaminan Kesehatan

FOKUS JATENG-KLATEN-Menginjak tahun keenam implementasi Program Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS), tidak hanya pemerintah yang disibukkan dengan target cakupan semesta jaminan kesehatan atau Universal Health Coverage. Warga pun turut membantu pemerintah untuk segera mewujudkan […]

Ratusan Ribu Warga Boyolali Belum Masuk JKN-KIS, Ini Langkah Dinkes Boyolali

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Sebanyak 250.741 warga Boyolali belum masuk program Jaminan Kesehatan Nasional-Kartu Indonesia Sehat (JKN-KIS). Sedangkan Pemkab Boyolali menambah kuota 13.000 kepesertaan penerima bantun iuran (PBI) dalam program JKN-KIS. Penambahan kuota tersebut, maka kepesertaan PBI melalui […]

BUMDesa Kebonan Mandiri Pelopor CSR Donasi JKN-KIS di Boyolali

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Per 1 Oktober 2018 BUMDes (Badan Usaha Milik Desa) Kebonan Mandiri resmi biayai 50 warganya untuk didaftarkan ke dalam program JKN-KIS. Berlokasi di Boyolali, Syafrizal Afif Ardiansyah selaku Direktur BUMDes Kebonan Mandiri menandatangani Perjanjian […]