Antisipasi Kasus Antraks, Disnakan Boyolali Jaga Ketat Perdagangan Ternak Sapi

FOKUS JATENG -BOYOLALI-Dinas Peternakan dan Perikanan (Disnakkan) Kabupaten Boyolali menjaga ketat arus lalu lintas ternak asal Kabupaten Gunungkidul. Bahkan Disnakan akan mengeluarkan surat edaran bagi para pedagang sapi. Pedagang sapi di Boyolali untuk sementara tak […]