Hujan Turun, Kebakaran di Gunung Lawu Karanganyar Diharapkan Segera Padam

FOKUS JATENG-KARANGANYAR-Kebakaran di kawasan Gunung Lawu, tepatnya di area Argo Tiling, Petak 63a RPH Nglerak, Kecamatan Jenawi, Karanganyar, Jawa Tengah diharapkan segera padam. Hujan yang mengguyur kawasan itu diharapkan dapat mematikan titik api kebakaran. Asper […]