Masa Kontrak Matahari Plaza Klaten Segera Berakhir. Ini Langkah Pemkab Klaten…

FOKUS JATENG-KLATEN-Tidak lama lagiĀ masa kontrak Matahari Plaza Klaten akan habis. Masa kontrakĀ antara pengembang dengan Pemkab Klaten segera berakhir April 2018 mendatang. Hingga saat ini, pemkab belum menentukan langkah terkait masa depan Plaza yang berada di […]

Pendekar Pagar Nusa Klaten Rayakan Pergantian Tahun di Bukit Cinta Bayat. Ini yang Dilakukan…

FOKUS JATENG-KLATEN-Puluhan pendekar Pagar Nusa Klaten dan Kartasura, Sukoharjo, merayakan pergantian tahun 2017-2018 di Bukit Cinta Bayat. Mereka menggelar mujahadah kebangsaan dan melantunkan salawat Mahalul Qiyam. Kegiatan ini dipimpin Gus Iman Widodo, dewan pendekar Pagar […]

Pemberdayaan Masyarakat, Pemdes Karangduren Kebonarum Klaten Latih Warga Wirausaha

FOKUS JATENG-KLATEN-Guna meningkatkan pendapatan ekonomi warga, Pemerintah Desa (Pemdes) Karangduren, Kecamatan Kobonarum, Klaten, memberikan pelatihan kepada warga Jumat 29 Desember 2017. Di antaranya, budidaya jamur, menjahit, memasak, perikanan dan sablon. Kepala Desa (Kades) Karangduren Moh. […]

Disenggol Mobil Jazz di Klaten, Pemotor Jatuh Dilindas Truk hingga Tewas

FOKUS JATENG-KLATEN-Seorang pemotor tewas seketika setelah terlindas truk gandeng di jalan raya Solo-Jogja, Jumat 22 Desember 2017. Korban sempat terseret puluhan meter hingga kondisinya hancur. Akibat kecelakaan maut itu, arus lalu lintas dari arah Solo […]

Setelah 3 Pasien Tertukar Hasil Rontgen, Ini yang Dilakukan RSUD Bagas Waras Klaten

FOKUS JATENG – KLATEN – Dalam klarifikasi pihak Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Bagas Waras Klaten terhadap pasien yang sempat tertukar hasil rontgen oleh warga Trucuk Tuminah tidak keluar kata maaf.

Hasil Rontgen Pasien RSUD Bagas Waras Klaten Tertukar. Ini Kata Pengelola Rumah Sakitā€¦

FOKUS JATENG – KLATEN – Lagimin (69), warga Dukuh Gentan, Desa/Kecamatan Trucuk, Klaten, kecewa setelah hasil rontgen yang diterima istrinya (Tuminah) tertukar dengan pasien lain dengan nama yang sama.

Penambang Pasir Manual di Lereng Merapi Tewas Tertimpa Batu. Ini Kronologinyaā€¦

FOKUS JATENG – KLATEN – Anton Sutarno (38), meninggal dunia setelah tertimpa batu saat sedang menambang pasir di Kaliworo, Dusun/Desa Balerante, Kecamatan Kemalang, Klaten, Selasa 12 Desember 2017. Menurut keterangan warga setempat, Bayu, kejadian bermula […]

Anggota DPR RI Mohamad Toha: Menjaga NKRI Bagian dari Iman

FOKUS JATENG – KLATEN – Anggota DPR RI Fraksi PKB Mohamad Toha kembali menyambangi konstituen di daerah pemilihan (dapil) V Jateng, Selasa 5 Desember 2017.

PLN Area Klaten Salurkan Bantuan Korban Banjir di Tiga Desa

FOKUS JATENG – KLATEN – PLN Area Klaten menyalurkan bantuan sembako kepada korban bencana banjir di tiga desa di Kabupaten Klaten, Kamis 30 November 2017.

Luapan Sungai Dengkeng Masih Genangi Rumah WargaĀ 

FOKUS JATENG-KLATEN- Hingga hari ketiga, luapan air dari anak sungai Dengkeng terus menggenangi rumah warga dan areal persawahan.Ā  Warga yang rumahnya tergenangi air dievakuasi para relawan dan pemerintah desa atau kecamatan setempat. Bantuan dari para […]