Cuaca Ekstrem, Puluhan Desa di Kecamatan Cawas Klaten Terendam Banjir

FOKUS JATENG-KLATEN-Puluhan desa ditiga kecamatan di Klaten terendam banjir. Peristiwa ini diakibatkan dari luapan aliran sungai Denggeng. Selain luapan dari sungai Denggeng diparah hujan yang menguyur wilayah Klaten sejak Senin 27 November 2017 hingga Rabu […]

Pensiunan Guru Rayakan Peringatan HGN-PGRI di Rumah Sakit Cakra Husada Klaten

FOKUS JATENG-KLATEN-Suasana haru menyelimuti salah satu ruangan di Rumah Sakit Cakra Husada (RSCH) Klaten, Sabtu 25 November 2017. Di ruangan itu terdapat seorang pasien dari pensiuan guru. Bertepatan dengan Hari Guru Nasional (HGN) dan PGRI […]

Di Zaman Now, Guru di Klaten Dituntut Harus Miliki Kompetensi Sosial

FOKUS JATENG-KLATEN-Guru harus mampu meningkatkan kompetensi dalam mengelola pembelajaran terhadap anak didiknya. Hal ini disampaikan Kepala Dinas Pendidikan (Dispendik) Klaten Pantoro Jumat 24 November 2017 dalam HUT Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) ke-72 serta Hari Guru […]

Tim Penanggulangan Tuberculosis-HIV Aisyiyah Klaten Temukan 700 Kasus. Ini yang Dilakukan…

FOKUS JATENG-KLATEN-Tim penanggulangan Tuberculosis-HIV (TB-HIV) Aisyiyah Klaten mendatangi gedung DPRD Klaten, Rabu 22 November 2017. Kedatangan mereka untuk menanyakan terkait kasus TB-HIV di Klaten. Rombongan diterima langsung oleh komisi IV anggota DPRD Klaten Nurcholis Madjid. […]

Tiga Event Tahun 2018 di Klaten Bakal Dianggarkan Rp 1 Miliar

FOKUS JATENG-KLATEN-Tiga kegiatan pada 2018 meliputi ”Klaten Pesta Beksan”, ”Klaten Etnomusic Soundfest”, dan ”Dewan Kesenian (Wankes) Award”. Dewan Kesenian menyiapkan tiga kegiatan besar tahun depan. Total anggaran untuk menggelar ketiga kegiatan tersebut mencapai Rp 1 miliar. […]

Garong Gondol Rp 300 Juta, Didoorr Polisi. Modus Aksi Pecah Kaca Mobil Nasabah Bank

FOKUS JATENG-KLATEN-Jajaran Polres Klaten berhasil mengagalkan tiga pelaku pencurian dengan modus pecah kaca mobil. Para pelaku ini berhasil menggondol uang tunai Rp 300 juta. Kejadian itu di jalan raya Pedan-Karangwuni, Kecamatan Ceper, Klaten, Selasa 3 […]

Musim Hujan Tiba, Ini Himbauan Tim Medis RSCH Klaten ke Masyarakat…

FOKUS JATENG-KLATEN-Tim medis Rumah Rakit Cakra Husada (RSCH) Klaten mengimbau masyarakat untuk sering menguras bak air di rumah. Selain bak air, yang harus diperhatikan juga mengantisipasi adanya genangan air di lingkungan rumah. Langkah preventif ini […]

Satnarkoba Polres Klaten Ringkus 12 Tersangka Narkoba. Ini Penampakan Pelakunya…

FOKUS JATENG-KLATEN-Satnarkoba Polres Klaten berhasil membekuk 12 pengedar dan pemakai narkoba Kamis 16 November 2017. Dari 12 tersangka, sembilan pelaku sekaligus pengedar diamankan di Mapolres Klaten. Sedangkan tiga tersangka dilakukan rehabilitasi di Rumah Sakit Jiwa […]

Pasar Tradisional di Kabupaten Klaten Harus Dipertahankan

FOKUS JATENG-KLATEN-Pengelola pasar tradisional harus mengikuti aturan yang ada, sehingga tidak terjadi pelanggaran. Di sisi lain, para lurah pasar bisa membuat pasar tradisional menjadi pasar yang aman, tertib ukur, bersih, serta nyaman bagi para pengunjung. ”Pengelola […]

Penyaluran Dana Desa di Tiga Desa di Kabupaten Klaten Dipantau Banggar DPR RI

FOKUS JATENG-KLATEN-Tiga desa di Kabupaten Klaten menjadi sorotan anggota Badan Anggaran (Banggar) DPR RI Endang Srikarti Handayani. Tiga desa itu, yakni Desa Tegalrejo (Kecamatan Bayat), Desa Melikan (Kecamatan Wedi), dan Desa Pandeyan (Kecamatan Jatinom). Anggota Banggar […]