Sambut Pemudik DPRD Boyolali Imbau Warganya Terima Vaksin Booster

FOKUS JATENG – BOYOLALI- Komisi IV DPRD Boyolali mengimbau masyarakat yang belum menerima vaksinasi penguat, segera vaksin COVID-19 dosis tiga atau vaksin booster untuk menghadapi mudik Lebaran 2022. “Mendekati Lebaran ini. Boyolali juga akan kedatangan […]

DPRD Boyolali Apresiasi Vaksinasi Anak Sudah 51,7 persen

FOKUS JATENG-BOYOLALI- DPRD Boyolali menggelar monitoring pelaksanaan vaksinasi untuk anak-anak usia 6-11 tahun di sejumlah SD di Boyolali. Seluruh anggota Komisi IV berbagi tugas melakukan pantauan pelaksanaan vaksinasi anak di masing-masing kecamatan di Boyolali. Jumat […]

Pastikan Penerapan Prokes Saat PTM, Komisi IV Kunjungi SMP

FOKUS JATENG-BOYOLALI- Mayoritas sekolah di Kabupaten Boyolali sudah melaksanakan pembelajaran tatap muka, kendati demikian sejumlah sekolah tetap melaksanakan swab antigen bagi siswa dan guru. Komisi IV DPRD minta pihak sekolah untuk aktif memantau para siswa […]

Soal Pembongkaran SDN Masahan, Komisi IV DPRD Boyolali Bakal Panggil Disdikbud

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Komisi IV DPRD Boyolali bakal memanggil Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) dalam waktu dekat. Pemanggilan itu terkait pembongkaran SDN Masahan, Kelurahan/ Kecamatan Mojosongo, beberapa waktu lalu. “Kita akan koordinasi dengan dinas terkait (Disdikbud) dan […]

Tim Penanggulangan Tuberculosis-HIV Aisyiyah Klaten Temukan 700 Kasus. Ini yang Dilakukan…

FOKUS JATENG-KLATEN-Tim penanggulangan Tuberculosis-HIV (TB-HIV) Aisyiyah Klaten mendatangi gedung DPRD Klaten, Rabu 22 November 2017. Kedatangan mereka untuk menanyakan terkait kasus TB-HIV di Klaten. Rombongan diterima langsung oleh komisi IV anggota DPRD Klaten Nurcholis Madjid. […]