Duh… Ditinggal Pergi, Rumah Esti Dibobol Maling

FOKUS JATENG – KLATEN – Ditinggal pergi pemiliknya, perhiasan seberat 9 gram, satu laptop, dan satu kamera DSLR raib digondol maling. Kejadian itu menimpa Christina Esti Rahmawati (26), warga Sumbersari, Gondangan Kecamatan Jogonalan, Kabupaten Klaten. Raibnya […]