Pasar Punokawan di Lereng Merapi, Pasar Digital Tradisi Tempo Doeloe Untuk Boyolali

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Pasar Punakawan terletak di Dusun Senet, Selo, Boyolali, Jawa Tengah. Lokasi tersebut menjadi destinasi wisata alam baru di Boyolali. Pasar Punokawan merupakan program Hibah Bina Desa dilaksanakan UKM (Unit Kegiatan Mahasiswa ) Kelompok Study […]

HUT POLANTAS KE-63: Satlantas Polres Boyolali Droping Air Bersih 10 Tangki ke Lereng Merapi

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Satlantas Polres Boyolali menggelar bakti sosial di wilayah lereng Gunung Merapi. Yakni dengan mendroping air bersih sebanyak 10 tangki ke wilayah Desa Sumur, Kecamatan Musuk, Boyolali, Jawa Tengah, Sabtu 1 September 2018. Bakti sosial […]

Mayoritas Desa di Wilayah Lereng Merapi Musuk Boyolali Krisis Air Bersih, Ini Solusi Camat Musuk

Mayoritas masyarakat desa di wilayah lereng Merapi Kecamatan Musuk, Boyolali, mengalami krisis air bersih. Sebenarnya debit airnya cukup besar dan bisa digunakan oleh warga di tujuh desa sekitar

Tenang! Meski Musim Kemarau tapi Produksi Susu Sapi di Lereng Merapi Boyolali Tetap Stabil

Seluruh produksi susu terserap oleh KUD yang selanjutnya dikirimkan ke industri pengolahan susu (IPS) di wilayah Kecamatan Mojosongo. Harga susu bervariasi tergantung kualitasnya.

MUSIM KEMARAU 2018: Pemkab Boyolali Salurkan 16 Tangki Air Bersih ke Tiga Desa di Kecamatan Musuk

Pemkab Boyolali menyalurkan air bersih ke tiga desa di Kecamatan Musuk, selama musim kemarau. Wilayah yang mengalami krisis air bersih meluas hingga Kecamatan Juwangi.

Duuhh…. Jalur Evakuasi Lereng Merapi Wilayah Musuk Boyolali Rusak Parah

Jalan di wilayah Kecamatan Musuk, Boyolali, Jawa Tengah, tepatnya di ruas Musuk-Keposong, kondisinya rusak parah. Jalan yang hotmix sekarang ditutupi tanah liat.

Petani Tembakau Lereng Merapi Boyolali Pilih Tebaskan Hasil Panen, Ini Alasannya…

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Pada musim kemarau saat ini, para petani di lereng Merapi-Merbabu wilayah Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah, mulai panen. Namun, hasil panennya tidak dibawa pulang diolah sendiri, tapi ditebaskan di tempat. Mereka memilih menjual tembakau dengan […]

Krisis Air Bersih Intai Warga Lereng Merapi Wilayah Timur, Ini Langkah Polres Boyolali

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Krisis air bersih sudah mulai menjadi ancaman warga yang bermukim di lereng Gunung Merapi di musim kemarau saat ini. Terlebih di wilayah Kecamatan Musuk, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah, hampir semua mengalami krisis air bersih. […]

Mahasiswa Universitas Boyolali Ikuti KKN PPM di Desa Wisata Samiran, Ini Progres yang Dicapai

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Universitas Boyolali (UBY) menggelar KKN PPM 2018 di wilayah lereng Merapi-Merbabu Desa Wisata Samiran, Kecamatan Selo, Boyolali, Jawa Tengah. Kegiatan yang melibatkan mahasiswa ini dilaksanakan sebulan lebih. “Kegiatan ini sebagai bentuk kepedulian pembangunan kwasan […]

MUSIM KEMARAU 2018: Warga Lereng Merapi Kecamatan Musuk, Boyolali Mulai Ajukan Droping Air Bersih

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Warga di lereng Gunung Merapi, tepatnya Desa Sangup, Kecamatan Musuk, Boyolali, mulai mengajukan droping air bersih ke pemkab setempat, Kamis 19 Juli 2018. Pengajuan air bersih ini lantaran dampak musim kemarau yang mulai terasa […]