Budayakan Minat Baca, Dinas Arpus Boyolali Gelar Lomba Bercerita

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Untuk menumbuhkembangkan minat baca siswa, Dinas Kearsipan dan Perpustakaan (Arpus) Kabupaten Boyolali mengadakan Lomba Bercerita SD/MI Tingkat Kabupaten Boyolali. Kegiatan yang dilaksanakan di Perpustakaan Daerah Kabupaten Boyolali pada Selasa (10/3/2020) ini merupakan agenda rutin […]