Organisasi Kepemudaan di Kabupaten Boyolali Terwadahi Sekretariat Bersama, Ini yang Akan Dilakukan

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Menempati sekretariat bersama (Sekber) Kepemudaan Boyolali, sejumlah organisasi kepemudaan di Boyolali diharapkan semakin maju dan kreatif. Adalah Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI), Purna Paskibraka Indonesia (PPI), Duta Seni dan Karang Taruna Kabupaten Boyolali menempati […]