Dua Peristiwa Kebakaran dalam Sehari di Wilayah Sragen, Ini Kondisinya…

FOKUS JATENG-SRAGEN-Peristiwa kebakaran rumah terjadi dua kali dalam sehari di wilayah Sragen, Sabtu 30 Juni 2018. Kejadian ini salah satunya menimpa rumah milik Mulyani (60), warga Jetis RT 05 RW 01, Kelurahan Sragen Kulon, Kecamatan Sragen, […]