Inilah Kekompakan Prajurit TNI-Polri untuk Bangkitkan Semangat Warga Sukorejo di Program TMMD Kodim Sragen

FOKUS JATENG-SRAGEN-Desa Sukorejo, Kecamatan Sambirejo, Kabupaten Sragen menjadi lokasi TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke-103 Kodim 0725/Sragen tahun 2018, sejak tanggal 15 Oktober 2018. Sasarannya di antaranya pekerjaan fisik pembuatan jalan rabat beton dan […]

260 Peserta Lolos Seleksi Calon Polri dari Boyolali, Ini Pesan Kapolres AKBP Aries Andhi

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Seluruh calon siswa Polri dan orang tua ditegaskan untuk tidak memberikan imbalan kepada siapa pun yang menjanjikan bisa lolos seleksi calon anggota Polri. Sebab, perbuatan itu dapat menciderai institusi Polri dan menjadikan moral anggota Polri lemah. Hal itu disampaikan Kapolres Boyolali […]

Program KBBPT Tahap II Boyolali Sasar Betonisasi Jalan Penghubung Tiga Desa di Kecamatan Klego

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Usai gelaran program Karya Bhakti Boyolali Tersenyum (KBBT) tahap I Tahun 2018 di Desa Babadan, Kecamatan Sambi, Pemkab Boyolali kembali mengguliskan tahap II. Untuk kali ini Desa Kalangan, Kecamatan Klego, memperoleh kesempatan program yang mewujudkan kemanunggalan TNI/Polri dan warga […]

Ini Dampak Puting Beliung yang Menerpa Wilayah Tanon Sragen Kamis Malam

FOKUS JATENG-SRAGEN-Warga, relawan, hingga anggota TNI/Polri kerja bakti pascaterjangan puting beliung Jumat 2 Maret 2018. Mereka membersihkan pohon tumbang yang melintang di jalan raya. Selain itu juga kerja bakti di rumah warga yang tertimpa pohon […]

Polri Puji Diskusi IWO Seksi, Sejalan Dalam Penegakan Hukum

FOKUS JATENG-NASIONAL-Pesatnya perkembangan teknologi dan kecepatan masyarakat dalam mendapatkan sebuah infomasi, terutama yang mengandung berita bohong alias hoax menjadi perhatian serius bagi aparat kepolisian. Menurut Kombes DR. Slamet Pribadi, mewakili Divisi Humas Polri, sesuai ketentuan Undang-Undang […]

TNI/Polri Boyolali Komitmen Jaga Sinergitas. Seperti Ini yang Dilakukan…

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Sinergitas TNI-Polri terus diperkokoh melalui berbagai forum dan berbagai kegiatan. Bukan hanya kegiatan yang bersifat seremonial saja sinergitas TNI Polri bisa juga diwujudkan dalam kegiatan-kegiatan yang kadang dianggap remeh dan biasa, padahal justru kegiatan […]

Tokoh Masyarakat Klaten Sepakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada 2018

FOKUS JATENG – KLATEN – Antisipasi adanya konflik dalam Pilkada 2018, Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) Kabupaten Klaten menggelar dialog kebangsaan Jumat 15 Desember 2017.

Kendaraan Pribadi Dilarang Gunakan Sirine Rotator. Ini Penjelasan Kasatlantas Polres Boyolali…

  FOKUS JATENG-BOYOLALI-Keberadaan rotator ataupun sirine di mobil pribadi dinilai sangat meresahkan masyarakat. Untuk itu, pemilik mobil pribadi yang masih menggunakan rotator dengan sirine segera dilepas. Himbauan ini disampaikan langsung Kasatlantas Polres Boyolali AKP Marlin […]

Tujuh Tahun Pascaerupsi, Pemkab Boyolali Gelar Tour Jelajah Merapi-Merbabu

FOKUS JATENG – BOYOLALI – Sekitar 500-an orang dari berbagai elemen masyarakat dan instansi pemerintahan bakal mengikuti ”Tour Jelajah Merapi-Merbabu, Sabtu 30 September 2017. Kegiatan yang diprakarsai Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Boyolali dan Forum […]

Warga Kiringan Boyolali Legawa Lepas Lahan dan Rumah untuk Proyek Tol Semarang-Solo

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Pembebasan lahan dan rumah yang dilintasi proyek tol Semarang-Solo di Desa Kiringan, Kecamatan Boyolali Kota, berjalan lancar Selasa 19 September 2017. Warga yang memiliki 31 lahan dan rumah legawa melepas untuk proyek nasional ini. […]