Misteri Prasasti Watu Genuk Mulai Terungkap

FOKUS JATENG-BOYOLALI – Batu Prasasti yang ditemukan pada ekskavasi tahap ketiga situs Candi Watu Genuk, mulai teridentifikasi. Secara gaya aksara situs di Desa Kragilan, Kecamatan Mojosongo, Kabupaten Boyolali itu dari abad 9 – 10 Masehi. […]