Kerja Keras BPN Penuhi Target Penerbitan Sertifikat, di Kabupaten Ponorogo Sudah Terbagikan 2.500 Warga

FOKUS JATENG-NASIONAL-Dalam kunjungan kerja ke Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur, pada Jumat, 4 Januari 2019, Presiden Joko Widodo menyerahkan 2.500 sertifikat kepada masyarakat setempat. Keseluruhan sertifikat itu mencakup tanah masyarakat seluas 2.012.142 meter persegi yang tersebar […]