Masih Ada Sekolah di Boyolali yang Belum Memahami Prokes Selama PTM

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Pemkab Boyolali melihat masih ada sekolah yang belum memahami dengan baik penerapan protokol kesehatan selama pembelajaran tatap muka (PTM) di sekolah. Satpol PP Boyolali menyatakan telah menegur sejumlah sekolah dan meminta pihak terkait untuk […]

Polda Jateng Gelar Vaksinasi Massal untuk Driver Ojol & Sopir Angkot

FOKUSJATENG – SEMARANG-Direktorat Lalu Lintas Polda Jateng menggelar vaksinasi tahap pertama untuk pengemudi angkot dan ojek online (ojol) di bekas halaman taman rekreasi Wonderia Semarang, Sabtu (18/9/2021). Kegiatan vaksinasi tersebut diselenggarakan dalam rangka memperingati hari […]

Dinkes Boyolali Jemput Bola Kejar Target 10.000 Vaksin/Hari

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Percepatan penanganan Covid 19, Dinas Kesehatan Boyolali melakukan vaksinasi dengan cara jemput bola. Tak tanggung-tanggung Dinkes menargetkan 10.000 vaksin/hari. “Dengan demikian, ditargetkan dalam tempo tiga bulan saja maka 1 juta penduduk Boyolali sudah tervaksin […]

Terbaru, Ini Jadwal Vaksinasi Lintas Agama di Karanganyar

FOKUSJATENG – KARANGANYAR – Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Karanganyar telah menyiapkan 5.000 vaksin untuk masyarakat mulai tanggal 9 mendatang. Awalnya, Muhammadiyah mengadakan vaksinasi lintas agama ini pada awal bulan lantaran sesuatu hal jadwalnya berubah. Kemenkes memberi […]

Vaksinasi Lintas Agama akan Digelar, Begini Cara Mendaftarnya

FOKUSJATENG – KARANGANYAR – Pimpinan Pusat Muhammadiyah resmi mengeluarkan surat edaran yang berisi bimbingan kepada warga Muhammadiyah terkait Pandemi Covid-19. Dalam surat edaran nomer 05/EDR/I.0/2021 tentang Imbauan perhatian, Kewaspadaan, dan Penanganan Covid-19, serta persiapan menghadapi […]

Boyolali Telah Terima Vaksin 68.750 Dosis

FOKUS JATENG-BOYOLALI-Program vaksinasi Covid-19 di Kabupaten Boyolali masih terus berlanjut. Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan (Dinkes), total ada 68.750 dosis vaksin yang telah diterima dan divaksinkan kepada sasaran. Dari 68.750 dosis tersebut, 6.000 diantaranya berjenis […]

Bupati Sragen: Ayo Ramai-Ramai Ikut Imuniasi Measles Rubella…

FOKUS JATENG – SRAGEN – Bupati Sragen Kusdinar Untung Yuni Sukowati akan mengancam blacklist bagi warga yang menolak anaknya diimunisasi. Hal ini diungkapkan di sela simbolik imunisasi Measles Rubella (MR) di SDN Karang Pelem, Kecamatan Kedawung, Sragen Selasa 1 […]

Pemeriksaan Hewan di Boyolali Jelang Idul Kurban Diintensifkan

FOKUS JATENG – BOYOLALI – Langkah preventif dilakukan Dinas Peternakan dan Perikanan (Disnakkan) Boyolali untuk menghadapi Idul Kurban. Yakni dengan mengintensifkan pemeriksaan hewan. Langkah ini dilakukan sebagai bentuk pencegahan preventif penyakit menular. Penyakit hewan ini […]

Vaksin Rubella Sasar 235.000 Anak Boyolali

FOKUS JATENG – BOYOLALI – Pemerintah pada Agustus mendatang akan melaksanakan vaksinasi meales dan rubella untuk anak usia 9 bulan-12 tahun. Sementara untuk wilayah Boyolali menyasar 235.000 anak. Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit di […]